Polisi Santri Polres Luwu Utara Sadarkan Warga Pesta Miras di Sukamaju
LUWU UTARA, TEKAPE.co — Selama bulan suci ramadan Polisi santri Polres Luwu Utara rutin bangun silaturahmi dengan warga.
Pada saat bersilaturahmi ke rumah warga Salahuddin (40) Dusun Patuo Desa Salulemo, Kecamatan Sukamaju,Luwu Utara, Senin 28 Mei 2018.
Polisi santri mendekati mereka dan memberikan siraman rohani.Setelah itu mereka sadar dan tak mengulangi.
Selain itu mereka kembali melanjutkan perjalanan kerumah-rumah warga untuk membangun silaturahmi.
Kapolres Luwu Utara AKBP Boy FS Samola, mengatakan, polisi santri bertujuan untuk mengajak warga menciptakam kamtibmas.
“Selain mengajak warga makmurkan masjid, mereka juga mengajak warga wujudkan pilkada damai,” ucap Kapolres. (jsm)
Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini
Tinggalkan Balasan